Tutorial Membuat Blog Dengan Praktis Untuk Pemula
Cara membuat blog - blogging merupakan salah satu kegiatan yang saat ini banyak digemari oleh masyarakat Indonesia, terutama di kalangan anak muda. Untuk cara membuat blog sendiri sebenarnya cukup mudah dan juga banyak platform yang bisa gunakan untuk membuat blog. Contohnya seperti wordpress, tumblr, blogger, weebly, dan masih banyak yang lain. Kita cukup memilih salah satu dan mendalami semua menu dan sub menu yag disediakan dalam platform tersebut dan mengembdangkannya.
Belajar membuat blog merupakan hal yang cukup menarik. Selain digunakan ntuk berbagi pengalaman maupun wawasan, hal ini juga dapat digunakan sebagai ladang untuk mencari penghasilan tambahan, atau kerja sampingan. melalui artikel ini saya akan menjelaskan sedikit tentang tutorial membuat website sendiri.
1.Tentukan topik
Hal yang paling mendasar ialah menentukan topik blog yang akan dibahas dalam blog tersebut.
Saya mempunyai sedikit saran,sebainya anda memilih topik untuk blog anda, sesuai dengan materi yang anda kuasai atau mengerti. Karena apa? Jika anda membuat sebuah artikel dalam blok, akan tetapi anda tidak mengerti sedikit pun materi yang sedang anda tulis, maka semua itu akan terasa berat dan membosankan.
Jadi pilihlah topik sesuai hobi, kesukaan, atau seputar yang anda mengerti saja.
2.Pilih platform blog yang anda sukai
Untuk yang kedua yaitu memilih platform blog.
Seperti yang sudah saya utarakan di atas tadi, ada beberapa platform blog yang dapay anda gunakan untuk membuat website.
Ada 3 pilihan :
1.Blogspot.com
2.Wordpress.com
3.wordpress.org
Silahkan pilihg sesuai keinginan anda, kalau saya pribadi lebih suka menggunakan blogger.
3.Tentukan nama domain
Poin kali ini tidak kalah pentig dengan poin poin diatas
Memilih nama domai haruslah dengan benar, gunakan nama domai yang mudah diingat, simple, dan singkat saja.
Hal ini bertujuan agar orang dapat lebih mudah dan mengenali blog kita.
hal yang perlu anda perhatikan dalam menentukan nama domain :
1.Sesauikaan dengan isi atau topik blog anda
2.mudah ditulis, diingat, dan juga diucapkan
3.jangan menggunakan merk milik pihak lain (plagiat)
4.hindari menggunakan tanda baca tau simbol simbol
4.Kenali dengan baik menu menu dalam blog anda
Dengan mengenali menu menu dalam blog anda maka akan mempermudah anda dalam mengakses dan mengembangkan blog anda tersebut.
Hal ini bertujuan penting saat anda ingin mengembangkan blog anda, anda harus mengenali lebih dalam menu menu yang tersedia dalam blog anda.
5.Gunakan tema yang tepat
Menurut saya gunakanlah tema yang bagus, bagaimana tema yang bagus itu. Tema yang bagus cirinya, tidak terlalu banyak widget, tertata dengan rapi, tidak terlalu banyak warna, loading onpage nya cepat, dll. Anda bisa memilih tema di website arlinadesign , disana menyediakan template blogger yang cukup banyak.
6.Buat artikel
Buatlah artikel semenarik mungkin segingga pengunjung selalu ingin kembali ke blog anda untuk membaca artikel anda. Usahakan artikel diatas 500 kata.
Seperti yang sudah saya ytarakan tadi, buatlah artikel dengan topik yang anda sukai atau kuasai, agar tidak terasa berat dan membosankan. Dan artikel lah yang bisa membuat blog yang menarik.
Anda bisa membaha nice tentang :
-kesehatan
-teknologi
-tutorial
-pendidikan
-hiburan
-dll
Ya mungkin itu dulu yang dapat sampaikan, mungkin lebih lanjut akan saya samaiakn pada update artikel selanjutnya. terima kasih telah berkunjung.
Mantap gan. Menambah wawasan untuk membuat blog
BalasHapusWahhh sangat bermanfaat untuk kami para pemula blogger
BalasHapusmakasih yaa
mantap gan. usahakan sertakan gambar supaya pengunjung lebih seneg gan
BalasHapusJadi bisa buat blog berkat artikel ini. Thanks gan
BalasHapussaya sudah bisa untuk membuat blog, tapi emang post ini cocok buat pemula,
BalasHapusNice Post gan
Sip . bermanfaat min
BalasHapusane pemula, dan ini sangat membantu, terima kasih
BalasHapuscocok nih buat ane yg masih newbie
BalasHapusgood info
Hapuswah tutotialnya bagus
BalasHapusBagus gan artikelnya, bisa ngasih gambaran buat para pemula yang ingin kadi blogger
BalasHapusNice post, sangat berguna untuk pemula (y)
BalasHapuswah bermanfaat apalagi saya blog baru, yang saya kagumi ituh templatenya kok bagus banget ane blm ada yang kaya gitu :(
BalasHapusnice Mas :D
BalasHapusmakasih gan sudah berbagi ilmu sangat bermanfaat
BalasHapussekali ijin sahare gan,,
manteb min postingannya ini, bermanfaat sekali...
BalasHapushttp://cody.id/produk/alat-buka-potong/pengungkit-stainless-steel-set-cody/